CAMAT CUKUH BALAK MENJADI INSPEKTUR UPACARA PERINGATAN HUT KE 79 KEMERDEKAAN RI DILAPANGAN PEKON PUTIH DOH Kecamatan Cukuh balak

Tapislampungnews.com
Penulis = b0nar
Editor = Agung rianda
CAMAT CUKUH BALAK MENJADI INSPEKTUR UPACARA PERINGATAN HUT KE 79 KEMERDEKAAN RI DILAPANGAN PEKON PUTIH DOH Kecamatan Cukuh balak
Tanggamus — Perayaan HUT RI Ke -79 yang tepat nya pad tanggal 17 Agustus 2024 Camat Cukuh balak kabupaten Tanggamus ALSEF RIZAM S.S.T.,M.Tr.P sebagai Inspektur Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun ke 79 Kemerdekaan Republik Indonesia di halaman Lapangan Krida Yuana Putih doh Kecamatan Cukuh balak kabupaten Tanggamus 17/8/2024.
Bertindak sebagai Pejabat Komandan upacara, yaitu Bripka Rio setiawan
polsek Cukuh balak
Upacara detik-detik Proklamasi ini digelar di lapangan putih doh.kecamatan Cukuh balak dimulai sekitar pukul 07.00 WIB.

Acara dimulai dengan pembacaan naskah Proklamasi serta pengibaran bendera merah putih oleh Paskibra siswa siswi SMA Kecamatan Cukuh balak Dalam sesi upacara ini, Camat Cukuh balak yang didampingi oleh, Kapolsek Cukuh balak Ipda joko wahyudi dan Danramil cukup balak
Dari pantauan awak media dilokasi, tampak hadir mengikuti upacara HUT ke-79 RI ini dari berbagai unsur, yaitu TNI-POLRI, ASN, para kepala sekolah SD, SMP, SMA, SMK, dewan guru ,kepala pekon dan jajaran,PKK, para kader, Nakes, Pramuka, Pelajar, /Ormas se-Kecamatan cukuh balak
Tampak juga di Tenda Utama mendampingi Kapolsek, Camat, Sekjen Apdesi berserata kepala pekon se-kecamtan cukuh balak SPLP Kasi Trantib Kecamatan cukuh balak dan para tamu undangan yaitu Tokoh Pemuda Tokoh masyrakat dan dewan terpilih fraksi PDIP Rahman agus
Camat cukuh balak dalam penyampaian nya. dirinya menjelaskan tentunya hikmah yang bisa kita ambil dengan memperingati hari kemerdekaan RI ini bahwa disinilah kita membangkitkan kembali rasa nasionalisme kita merebut kemerdekaan itu bukan sesuatatu hal yang mudah artinya selain mengenang jasa-jasa para pahlawan pada saat itu.
“Menumpahkan segala perjuangannya baik tenaga pikiran,harta.bahkan nyawa,dari itulah kita mengambil hikmahnya kita sebagai generasi penerusnya tentu dalam mengisi kemerdekaan ini kita juga musti memegang teguh perinsip-perinsip pahlawan kita” tutupnya Camat
Rangkaian upacara 17 Agustus tahun ini di akhiri ramah tamah/bersalaman dan poto bersama.( Adv )